PRAKTEK INTERFACE PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK KELAS XI RPL
UJIAN PRAKTEK SEMESTER GENAP PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK KELAS XI RPL TP.2019/2020 Soal : Praktekkan langkah - langkah perancangan aplikasi "Menghitung Sewa Kamar Hotel dengan Netbeans", sebagai berikut ini. (*Sumber : Pemrograman Dasar. Andi Novianto. 2017) 1. Terdapat tiga buah tipe kamar, yakni : Mawar, dengan kamar A.101 dan A.102 Melati, dengan kamar B.201 dan B.202 Anggrek, dengan kamar C.301 dan C.302 2. Diskon kamar memiliki ketentuan sebagai berikut : Jika lama menginap selama 2 hari akan mendapatkan diskon 2% sub total. Jika lama menginap lebih lama dari 2 hari sampai 4 hari , akan memperoleh diskon 2,5 % sub total Untuk tamu hotel yang menginap lebih dari 4 hari, besaran diskon 4% sub total 3. Subtotal adalah sewa kamar dikalikan lama menginap 4. Total adalah subtotal dikurangi nilai diskon. Untuk membuat aplikasi perhitungan sewa hotel, ikuti langkah berikut : Jalankan aplikasi Netbeans 8.2 Buat project baru denga